Lantai yang sebelumnya pernah dicat epoxy tapi mengalami kerusakan bisa dilakukan perbaikan. Caranya dengan melakukan pengecatan ulang menggunakan cat epoxy. Persoalan ini kerap muncul, terkait cara mengatasi kerusakan tersebut. Sekaligus trik apa saja yang bisa dilakukan? Berikut pembahasannya.

Kerusakan Cat Epoxy Lantai

Secara umum lapisan permukaan epoxy yang baik yakni lapisan yang keras. Kualitasnya baik dan dapat melekat secara sempurna di permukaan substratnya. Kerusakan epoxy lantai kemungkinan terjadi akibat beberapa hal. Bisa karena perlakuan yang salah terhadap permukaan epoxy.

Contohnya menyeret benda-benda berujung runcing maupun yang agak tajam di permukaan epoxy. Hal tersebut dapat mengakibatkan cat epoxy lantai tergores bahkan mengelupas.

Permukaan lantai epoxy terpapar bahan kimia yang amat keras sehingga dapat merusak cat epoxy lantai tersebut. Hal yang mengkhawatirkan bila tahap pengecatan epoxy yang dilaksanakan tak sesuai dengan standar.

Bisa karena persiapan permukaan lantai buruk sehingga menyebabkan hasil pengecatan epoxy lantai tak maksimal. Kondisi tersebut yang mengakibatkan harus dilakukan perbaikan pada lapisan permukaan epoxy lantai.

Perbaikan dapat dilakukan dengan mengecat ulang permukaan epoxy yang sudah ada. Lantas apa yang harus dilakukan bila ingin mengaplikasikan cat epoxy yang baru di atas lapisan epoxy lama?

Pentingnya Memeriksa Permukaan Epoxy Lantai yang Lama

Perhatikan apakah cat tetap menempel amat baik pada permukaan lantai? Bila ya, maka lapisan epoxy lama tak wajib dikupas. Cukup diamplas saja. Namun, bila sebagian besar cat telah terkelupas, maka cat lama harus dikupas seluruhnya.

Proses Pembersihan

Melakukan pembersihan permukaan lantai dari kotoran berupa debu, minyak, lilin atau lainnya merupakan langkah yang penting. Karena sebelum melaksanakan pengecatan ulang bila lantai masih dalam kondisi kotor.

Maupun ada cat epoxy lantai yang tak bisa menempel dengan baik di permukaan lantai yang rusak. Maka harus dihilangkan kotorannya agar hasil akhir dapat maksimal.

Konsultasi & Survey Gratis
Ingin di Survey Gratis Oleh Spesialis Epoxy Kami? Hubungi Kami di Telp / Whatsapp

Lantai Bangunan Siap Diaplikasikan Cat Epoxy

Masuk pada proses inti yakni pengaplikasian cat epoxy di permukaan lantai. Untuk pengaplikasian produk epoxy sendiri akan dilakukan dalam beberapa tahap. Pertama yaitu pengaplikasian primer cat. Produk ini berfungsi sebagai perekat sehingga epoxy jadi lebih awet.

Lalu proses pengaplikasian cat epoxy yang sudah dicampur dengan cairan pencair khusus. Tahap ini menggunakan rasio sekitar 80:20. Namun takaran tersebut masih bersifat fleksibel. Takaran bisa disesuaikan dengan kebutuhan atau permintaan klien.

Baca Juga : Harga Cat Epoxy Lantai Propan Bergaransi

Tahap Finishing Memperbaiki Lantai Epoxy

Bila seluruh permukaan lantai telah dilapisi dengan cat epoxy, selanjutnya memasuki tahap akhir yakni finishing. Tahap ini lantai akan lebih dipoles.

Tujuannya agar cat terlihat lebih mengkilap. Umumnya proses ini akan dilaksanakan setelah mengaplikasikan cat kering. Jadi bisa disimpulkan bila cara memperbaiki epoxy yang rusak tergantung dengan level kerusakan yang terjadi.

Untuk memperoleh penanganan yang tepat, pastikan sudah mengkonsultasikan lebih dulu kerusakan yang ada dengan kontraktor epoxy.

Pengecatan Epoxy Ulang Yang Terkelupas

Pengecatan Epoxy Ulang Yang Terkelupas

Kelebihan Menggunakan Jasa Kontraktor untuk Memperbaiki Lapisan

Kelebihan pertama yakni pilihan warna cat yang sangar lengkap. Desain cat lantai pun elegan sekaligus modern. Anda bisa menentukan desain berdasarkan keinginan. Bisa juga menggunakan saran desain yang diajukan kontraktor.

Dapat memadukan lebih dari 2 warna dalam satu permukaan lantai. Umumnya teknik ini dilakukan guna memperoleh hasil cat lantai yang terkesan lebih futuristic serta unik. Tahap pengerjaan dilaksanakan dengan cepat. Selain itu juga dilakukan oleh tenaga profesional.

Sebagai klien, Anda tak perlu khawatir terjadi kerusakan cat epoxy yang disebabkan kesalahan pada proses pengerjaan. Dengan berbagai keunggulan di atas, tak ada alasan lain bagi Anda tidak menggunakan jasa kontraktor.

Terkait harganya sendiri tidak perlu dipertanyakan. Karena pihak kontraktor tak hanya memberikan kualitas terbaik tapi juga harga termurah.

Perhitungan harga dilakukan secara transparan. Dengan akumulasi biaya jasa cat epoxy, harga produk. Bahkan sampai biaya akomodasi dari lokasi kantor menuju lokasi aplikasi. Hal yang menarik lagi, dari pihak kontraktor epoxy akan memberikan garansi 12 bulan. Tentunya ini akan sangat menguntungkan bagi klien.

Rekomendasi Kontraktor Epoxy Lantai Terpercaya

Di Rinjani Warna Karya, Anda dapat memperoleh layanan konsultasi gratis. Dengan demikian Anda tak usah lagi pusing memikirkan langkah yang pas untuk memperbaiki permukaan epoxy yang rusak.

Selain menawarkan layanan konsultasi gratis perusahaan ini juga menawarkan layanan pengecatan ulang cat epoxy. Dengan demikian saat permukaan lantai epoxy Anda telah waktunya ganti, Anda tidak perlu lagi bingung mencari kontraktor epoxy terbaik.

Alternative akhir memperbaiki epoxy yang rusak dengan menggunakan jasa kontraktor dijamin membuat lantai bangunan Anda lebih awet, indah sekaligus kuat. Untuk itu, segera hubungi kami PT. Rinjani Warna Karya untuk mendapat penawaran terbaik.

Konsultasi & Survey Gratis
Ingin di Survey Gratis Oleh Spesialis Epoxy Kami? Hubungi Kami di Telp / Whatsapp